Wonosobo Daerah 

Wonosobo Antisipasi Penyebaran Covid-19 di Masa Nataru

SisiBaik.ID – Perayaan Natal dan Tahun Baru (nataru) 2022 di Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah diprediksi mengundang kehadiran banyak pelancong maupun pemudik dari berbagai Kota besar di Indonesia. Mengantisipasi sejumlah kerawanan dan penyebaran Covid-19 pada event tahunan tersebut, Pemerintah Daerah pun bersiaga. Langkah kooridinasi lintas sektor digelar, mulai dari unsur TNI-Polri, Perangkat Daerah terkait, hingga jajaran pemangku wilayah. Begitu juga dengan relawan siaga kebencanaan, hingga supplier bahan bakar minyak dan kebutuhan pokok masyarakat. Bupati Wonosobo, Afif Nurhidayat pada rakor lintas sektor yang digelar Bagian Perekonomian dan Sumber Daya Alam Setda di Gedung…

Selanjutnya...
Erupsi Gunung Semeru Patroli 

TNI Terus Keruk Material Erupsi Gunung Semeru

SisiBaik.ID – Personel TNI dari Batalyon Zeni Tempur 10 Pasuruan terus menggencarkan upaya pengerukan material yang menimbun rumah-rumah warga pasca Erupsi Gunung Semeru, di Dusun Kamarkajang, Desa Sumberwuluh, Kecamatan Candipuro Kabupaten Lumajang Jawa Timur, Senin (13/12/2021). Selain menggunakan alat berat, personel Yon Zipur 10 Pasuruan, bergabung dengan TNI jajaran Kodim 0821 Lumajang, juga menggunakan alat manual seperti pacul dan sekop. Kendati demikian, personel tetap gigih bekerja, seperti apa yang telah dimandatkan. “Tahap per tahap, akan tetapi tetap dimaksimalkan setiap langkahnya. Kali ini, kami lakukan pengerukan timbunan pasir, yang menutup rumah warga…

Selanjutnya...
Warga Celaket Lestarikan Budaya Nusantara Daerah 

Warga Celaket Lestarikan Budaya Nusantara

SisiBaik.ID – Dalam rangka mengangkat kesenian tradisional, warga Kelurahan Rampal Celaket, Kota Malang, Jawa Timur menggelar Festival Kampoeng Tjelaket, Minggu (12/12/2021). Helaran budaya nusantara ini untuk mengangkat nama Kota Malang. Panitia festival Ahmad Winarto mengungkapkan, kegiatan ini adalah agenda tahunan. Sebelumnya, festival seperti ini tidak bisa dilakukan selama dua tahun terakhir karena pandemi Covid-19. “Kami ingin dengan menggelar Festival Kampoeng Tjelaket ini bisa menghidupkan seni tradisional di Kota Malang,” jelas Winarto. Tema yang diangkat dalam acara ini ‘Anggayuh Maju Lestarining Budaya Nuswantoro Saka Kampung’. Berbagai atraksi seni budaya nusantara ditampilkan pada…

Selanjutnya...
CEK FAKTA varian baru COVID-19 Omicron Cek Fakta 

[CEK FAKTA] – Varian Baru COVID-19 Omicron Hanya Propaganda

SisiBaik.ID – Beredar sebuah informasi bahwa menyebarnya varian baru COVID-19 Omicron adalah cara untuk memaksa vaksinasi COVID-19 di Benua Afrika. Varian Omicron juga disebut hanya propaganda, karena mayoritas penduduk di Benua Afrika menolak program vaksinasi COVID-19. Faktanya, informasi yang menyebutkan bahwa varian baru COVID-19 Omicron adalah propaganda untuk memaksa penduduk di Benua Afrika melakukan vaksinasi tersebut adalah tidak benar. Dilansir dari cekfakta.tempo.co, menyebarnya varian COVID-19 Omicron untuk memaksa vaksinasi COVID-19 di Benua Afrika, adalah keliru. Munculnya varian baru sebagai sifat virus yang terus berubah melalui mutasi dan terkadang mutasi ini menghasilkan…

Selanjutnya...
Kota Ramah Lansia Daerah 

Kota Malang Menuju Kota Ramah Lansia

SisiBaik.ID – Pemerintah Kota (Pemkot) Malang melalui Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) menggelar Pra-Musyawarah Perencanaan Pembangunan Musrenbang (Musrenbang) Tematik Lansia. Helatan itu dalam rangka Penyusunan Rencana Pembangunan Tahunan Daerah (RKPD) 2023 di Mini Block Office, Senin (13/12/2021). Tema yang diusung, yakni ‘Menuju Malang Kota Ramah Lansia.’ Kepala Bappeda Kota Malang Dwi Rahayu dalam sambutannya menyampaikan, Pra-Musrenbang Tematika Lansia ini dilakukan agar Kota Malang menjadi Malang Ramah Lansia segera terwujud. Melalui kegiatan ini, harapannya dapat melahirkan usulan-usulan yang memang harus dilaksanakan. “Menuju kota ramah itu memang tidak mudah namun progresnya itu tampak.…

Selanjutnya...
Gelombang Ketiga Covid-19 Daerah 

Cegah Gelombang Ketiga Covid-19, Batang Antisipasi Kerumunan

SisiBaik.ID – Pemkab Batang, Jawa Tengah bersama Polres Batang dan Kodim 0736/Batang mengimbau agar masyarakat meminimalkan kegiatan yang berpotensi menimbulkan kerumunan saat Natal dan Tahun Baru (Nataru), untuk mencegah timbulnya gelombang ketiga Covid-19. Bupati Batang Wihaji menyampaikan, masyarakat Kabupaten Batang dalam waktu dekat akan merayakan Nataru, maka tiga pilar berupaya mengantisipasi titik-titik yang dinilai berpotensi munculnya kerumunan, seperti obyek wisata dan sarana publik lainnya. “Upaya meminimalkan kerumunan, merupakan bagian dari semangat kita supaya tidak terjadi sesuatu yang memunculkan potensi gelombang ketiga Covid-19,” katanya, usai memimpin Apel Tiga Pilar, di halaman Mapolres…

Selanjutnya...
Partner HQ - Dailymotion