Rekomendasi 5 “Hidden Gem” untuk Liburan Bareng Keluarga

SisiBaik.ID – Sejumlah destinasi wisata lokal di Indonesia sudah resmi dibuka kembali setelah memasuki masa New Normal. Walaupun sekarang sudah memungkinkan untuk terbang ke negara-negara dan kota-kota lain, menikmati liburan tanpa harus pergi jauh ternyata tetap bisa seru. Selain itu, bepergian menggunakan kendaraan pribadi juga lebih aman dibanding menggunakan kendaraan umum. Selain itu, lokasi-lokasi liburan biasanya cenderung lebih sepi di awal tahun, sehingga dirasa lebih aman untuk dikunjungi. Nah, bagi Anda yang sedang merencanakan liburan, ada beberapa lokasi hidden gem atau lokasi wisata tersembunyi yang mungkin belum banyak diketahui. Berikut…

Selanjutnya...